Curruculum Vitae

Curruculum Vitae
Nama : Wiko Saputra
Tempat/tanggal lahir : Padang, 24 Maret 1983
Pendidikan : Sarjana Ekonomi Universitas Andalas Padang-Indonesia
Pekerjaan : Direktur PT. Tanjung Biru Konsultan – Indonesia
Staf Peneliti KasehDia Consulting – Malaysia
Advisory Editor Jurnal IPTEKS Terapan Kopertis Wilayah X
Alamat rumah : Jln. M. Hatta No. 3 Rt 001 Rw. 002 Kel. Anduring Kuranji Padang-Sumatera Barat 25151
Telp. (0751) 841118
HP. 085835818588
Email : wiko_saputra@yahoo.com

Rabu, 14 Januari 2009

PENDIDIKAN SEBAGAI HUMAN CAPITAL

Pendidikan sebagai investasi manusia “Human Capital” memberikan sebuah paradigma baru dalam model pembangunan pada era millenium. Kekuatan dasar dalam pembangunan dan nilai daya saing secara global banyak ditentukan dari kemampuan bangsa dalam mencapai pendidikan yang tinggi. Perubahan ini telah masuk pada setiap akitvitas kehidupan baik secara ekonomi “k-economy”, sosial “ksocial” atau pada tataran yang lebih luas “k-globalisasi”. Gary Becker (1980) seorang ahli ekonomi pada dekade tersebut telah memberikan ruang dalam pendidikan sebagai bentuk investasi of human capital, dimana dalam kurun waktu 1970-1980 beberapa negara maju memiliki laju pertumbuhan ekonomi yang tinggi dengan kontribusi yang besar pada pendidikan. Pengembalian pendidikan dalam investasi mampu memberikan value added terhadap pembangunan nasional. Sehingga konsep ini terus berkembang dalam dekade berikutnya dan menjadi dasar bagi negara untuk mengembangkan pembangunan “education based development”........

PENDIDIKAN SEBAGAI HUMAN CAPITAL (Pdf File)

Tidak ada komentar: